Selamat!
Lembaga Riset Padi Internasional, International Rice Research Institute, yang berkantor pusat di Filipina memberikan penghargaan kepada Presiden @Jokowi atas prestasinya dalam keberhasilkannya mengaplikasikan teknologi padi.Semenjak tahun 2019 hingga 2021 dinilai telah berhasil bangkit dan berswasembada beras.
~ Jean Balie’, Direktur IRRI (14/8)